Visi dan Misi

Visi Unit Arsip IPB

Menjadi lembaga kearsipan perguruan tinggi bertaraf internasional untuk dapat memberikan layanan kearsipan yang mendukung pelaksanaan tri dharma perguruan tinggi IPB.

Misi Unit Arsip IPB

(1) Mendukung pelaksanaan visi dan misi IPB; (2) Memenuhi standar nasional dan internasional dalam bidang kearsipan;
(3) Memberi layanan kearsipan kepada seluruh warga IPB dan masyarakat umum secara efektif dan efisien sesuai dengan ketentuan yang berlaku; serta (4) Menjadi jembatan sejarah masa lalu, masa kini dan masa depan IPB.

Tupoksi Unit Arsip IPB

(1) Menjadi pusat historis dari aktivitas IPB; (2) Melakukan pengelolaan arsip yang bernilai guna tinggi bagi kepentingan IPB;
(3) Menyediakan pelayanan informasi untuk memudahkan pelaksanaan tri dharma IPB; (4) Menjadi pusat penyimpanan arsip inaktif yang memiliki retensi sekurang-kurangnya 10 (sepuluh) tahun dan arsip statis (permanen) IPB; serta (5) Menjadi pusat pembinaan kearsipan IPB.

 

 

Social media & sharing icons powered by UltimatelySocial