Rapat Koordinasi Internal Supervisor Layanan Arsip dan Pembinaan Kearsipan
Rabu pada tanggal 25 Mei 2022, Supervisor Layanan Arsip dan Pembinaan Kearsipan Unit Arsip IPB di bawah pimpinan Ir. Hirra Nurlaeni, M.M. mengadakan rapat koordinasi internal, dalam rangka untuk menjalankan agenda program kerja yang telah direncanakan dan akan dilaksanakan kedepannya. Agenda program …
IPB University mendelegasikan Unit Arsip IPB pada Rapat Koordinasi Nasional Evaluasi Hasil Pengawasan Kearsipan di Pekanbaru Riau, dalam rangka Pengawasan Kearsipan oleh Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI)
Selasa hingga Rabu pada tanggal 17 sampai dengan 18 Mei 2022, Unit Arsip IPB yang diwakili oleh Ir. Setyo Edy Susanto, S.Th.I., M.Pd. menghadiri Rapat Koordinasi Nasional Evaluasi Hasil Pengawasan Kearsipan di Pekanbaru Riau, dalam rangka Pengawasan Kearsipan oleh Arsip Nasional Republik Indonesia …